me

Ingin Sukses Berbisnis? Ini 5 Kebiasaan Para Pengusaha Kreatif Muda yang Perlu Kamu Tiru!

Jul 31, 2018.By Blibli Friends
Bagikan

pexels.com

The Big Start 3 yang siap menjadi pintu gerbang kesuksesan bisnismu kini telah kembali dibuka untuk menyambut ide-ide segar dari para pengusaha kreatif Indonesia! Dengan kompetisi ini kamu bisa menunjukkan kreativitasmu untuk sukses berbisnis di usia muda.

Ada harga yang harus ditempuh untuk sebuah kesuksesan seorang pengusaha kreatif muda. Apalagi di masa karantina di The Big Start, kamu harus menunjukkan kualitasmu untuk menjadi yang terbaik. Yuk, intip dulu 5 kebiasaan pengusaha kreatif muda yang sukses berbisnis berikut ini biar kamu juga bisa sukses di usia muda!

DAFTAR THE BIG START 3 DAN DAPETIN KESEMPATAN EMAS UNTUK MENGEMBANGKAN BISNISMU

1. Be a morning person

Salah satu ciri paling utama mereka yang sukses berbisnis adalah bangun lebih pagi dan segera memulai harinya. Dengan bangun lebih pagi, kamu akan memiliki banyak waktu untuk bersiap-siap dan nggak terburu-buru. Selain itu, dengan bangun lebih pagi kamu juga akan mendapatkan udara segar dan sinar matahari yang hangat untuk menyegarkan pikiran dan bersiap dengan kehadiran ide-ide baru!

Eits, tapi jangan lupa juga untuk tetap bangun pagi saat weekend, ya! Kamu bisa memanfaatkan waktu untuk berolahraga atau melakukan hobi agar kebugaran tetap terjaga.

TUNJUKKAN IDE SEGARMU DALAM BERBISNIS DAN DAFTARKAN DIRIMU DI TBS3

2. Nggak pernah berhenti belajar

Mereka yang meraih kesuksesan di usia muda juga memiliki kebiasaan untuk nggak pernah berhenti belajar hal baru dan nggak pernah merasa cukup dengan ilmu yang mereka miliki. Semakin banyak ilmu yang kamu miliki, maka semakin banyak juga bekal yang kamu miliki untuk berinovasi dalam berbisnis.

SUKSESKAN BISNISMU DENGAN MENDAFTAR THE BIG START 3 SEKARANG JUGA!

3. Membangun pertemanan seluas-luasnya

Selain inovasi, hal lain yang dapat membuat kamu sukses adalah jaringan atau networking yang luas untuk memasarkan bisnis kamu. Oleh karena itu, para pengusaha kreatif muda yang sukses berbisnis memiliki kebiasaan untuk membangun pertemanan seluas-luasnya.

JALAN MENUJU KESUKSESAN DENGAN DAFTAR THE BIG START 3 DI SINI

4. Pertahankan gaya hidup sederhana

Kamu nggak perlu meningkatkan tingkat gaya hidupmu ketika income dari bisnis kamu meningkat. Dengan begitu, kamu bisa banyak berinvestasi ketimbang menghabiskan uang untuk hal-hal tersier. Selain itu, mempertahankan gaya hidup sederhana juga bisa bikin kamu lebih bahagia karena nggak banyak beban, lho!

BUKA GERBANG KESUKSESAN UNTUK BISNIS KAMU DENGAN IKUTAN THE BIG START 3!

5. Punya gaya hidup sehat

Selain gaya hidup sederhana, para pengusaha kreatif muda yang sukses berbisnis juga punya kebiasaan untuk mempertahankan gaya hidup sehat dengan olahraga dan makan sehat. Dengan tubuh yang bugar, tentunya kamu akan punya lebih banyak energi untuk didedikasikan pada bisnis kamu agar segera mencapai kesuksesan!

DAFTAR THE BIG START 3 AGAR BISNIS KAMU SEGERA MENCAPAI KESUKSESAN!


Nah, bagaimana dengan kebiasaan kamu? Sudahkah kamu memiliki kebiasaan-kebiasaan para pengusaha kreatif yang sukses berbisnis di atas? Kalau sudah, berarti sudah saatnya kamu mendaftarkan bisnis kamu di The Big Start 3 untuk menemukan jalan kesuksesan dengan kompetisi ini!

Dengan ikutan kompetisi The Big Start 3 ini, kamu berkesempatan untuk dapetin hadiah total Rp1,1 miliar, pelatihan entrepreneurship, dan juga kesempatan untuk dipromosikan di berbagai media untuk membuka jalur distribusi yang besar! Jadi, jangan sampai lewatkan kesempatan emas untuk mengembangkan bisnis kamu hanya di #BlibliSekarang!

KLIK DI SINI UNTUK DAFTARKAN BISNIS KAMU DI THE BIG START 3!

Tag: