me

[Infografis] Yuk, Bikin Rumah Jadi Praktis dan Cerdas Dengan Perangkat Smart Home

Jan 10, 2019.By Jarvis
Bagikan

Sekarang sudah memasuki tahun 2019, nih. Jangan cuma telepon genggam andalanmu saja yang pintar, rumahmu juga harus cerdas! Di tahun 2019 ini, sudah ada banyak perangkat smart home yang dapat kamu manfaatkan untuk membuat rumah jadi makin cerdas dan praktis. Selain memudahkan pekerjaan di rumah, smart home juga bisa banget membuat suasana rumah yang super cozy.

Lalu, apa saja produk yang kamu butuhkan untuk membuat rumah jadi pintar? Yuk, simak infografisnya di sini!

DAPATKAN BERAGAM PERANGKAT SMART HOME AGAR KAMU BISA SANTAI MAKSIMAL DI RUMAH!

perangkat smart home


Itu dia perangkat smart home yang bisa kamu manfaatkan untuk mengubah hunian menjadi cerdas! Kalau seluruh peralatan elektronik rumah dapat kamu kendalikan dengan praktis melalui smartphone-mu, kamu bisa punya lebih banyak waktu untuk relaksasi di rumah.

Nggak hanya itu, kegiatan bersantai juga jadi lebih berkesan dengan beragam produk smart home. Kamu bisa mengatur pencahayaan rumah ketika menonton film seru agar seperti teater! Kamu juga bisa mengakses beragam layanan streaming dengan Chromecast dan memanfaatkan Google Home untuk memutar film hanya dengan memberikan perintah verbal!

Seru banget, kan, kalau punya rumah yang cerdas! Yuk, #BlibliSekarang dan upgrade rumahmu menjadi smart home!

KLIK DI SINI UNTUK MENDAPATKAN PERANGKAT SMART HOME YANG SERBA BISA!

Tag:

Artikel Kategori Terkait

Artikel Tag Terkait

Artikel Penulis Terkait

Lihat Artikel Lainnya