Serial TV Game of Thrones sudah memasuki season ke-8. Musim ini adalah waktu yang dinanti-nanti karena dikatakan sebagai akhir dari serial TV legendaris ini. TV seri yang diangkat dari serial novel fantasi A Song of Ice and Fire karya George RR Martin ini mengisahkan tentang perebutan tahta oleh tujuh kerajaan.
Game of Thrones sendiri sudah ditayangkan sejak 2011 lalu di saluran TV kabel HBO. Alur cerita menegangkan dengan visual yang memukau membuat banyak orang jatuh hati pada serial TV ini. Bahkan dikatakan, anggaran untuk memproduksi Game of Thrones musim final sangat fantastis yakni hingga mencapai 90 juta dolar AS! Ya, dengan harga sefantastis itu, cukup membuktikan film ini diproduksi dengan totalitas tinggi.
Nah, bagi kamu penggemar Game of Thrones, momen ini tentu merupakan kesempatan emas yang tak boleh terlewatkan. Acara nobar banyak digelar untuk menyambut euforia GoT. Nah, supaya acara nobar ini makin seru, coba lakukan hal ini.
1. Pastikan layar visual yang memadai
Ya, ini sudah wajib hukumnya. Layar visual yang optimal bisa menunjang kepuasanmu saat menonton. Coba deh, selain dengan TV berukuran besar, kamu juga bisa mengandalkan layar proyektor. Atau jika kamu hanya menonton berasama pacar, layar kecilpun tak jadi masalah.
RAGAM PILIHAN TV 50 INCH DENGAN HARGA SPESIAL
2. Siapkan camilan dan minuman ringan
Ini juga penting loh! Dengan makanan ringan, maka sesi nonton bareng akan semakin seru. Ragam camilan bisa kamu siapkan seperti popcorn, pizza, keripik kentang, dan makanan lainnya agar selama menonton Game of Thrones, perut tetap terisi. Nggak mau terlewat adegan penting hanya gara-gara lapar cari camilan, kan?
BIKIN POP CORN JADI LEBIH PRAKTIS DENGAN ALAT INI
3. Bikin games menarik
Kamu juga bisa mengadakan games menarik sebelum mulai menonton Games of Thrones bersama teman-teman. Monopoli, atau tebak karakter nampaknya akan jadi games seru yang akan memeriahkan suasana nonton bareng.
PRE-ORDER MONOPOLY BOARD GAME OF THRONES DI SINI
4. Gunakan atribut Game of Thrones
Jangan ketinggalan untuk pakai atribut Game of Thrones. Menggunakan kaus, kostum karakter favorit bisa jadi dresscodeunik agar sesi nonton bareng jadi makin berkesan.
PILIHAN T-SHIRT GAME OF THRONES BERKUALITAS
5. Adakan sesi maraton
Ya, untuk menyegarkan ingatan, kamu juga bisa mengadakan sesi nobar serial ini secara marathon. Jika nonton dari episode awal terasa terlalu memberatkan, kamu juga bisa menonton episode-episode penting dalam serial ini. Dengan begini, maka ingatanmu akan kembali segar dengan jalan cerita sebelumnya dan bisa menjadi topik pembahasan yang menyenangkan.
Dalam rangka menyemarakkan euforia Game of Thrones Season Finale, sejumlah penawaran menarik tak boleh kamu lewatkan. Blibli.com mengadakan promo spesial yakni pre-order Hasbro E3278 Monopoly Game of Thrones Board Game dengan harga menarik. Tak hanya itu, sederet Fungko POP! Game of Thrones dengan karakter yang lengkap bisa kamu koleksi. Tersedia cicilan 0% untuk memilikinya. Cek di sini untuk promo menarik Game of Thrones.
Tak hanya menghadirkan produk yang variatif, Blibli.com menghadirkan produk yang dijamin 100% asli dan keamanan bertransaksi. Semua bisa kamu dapatkan saat berbelanja di Blibli.com.
KLIK DI SINI UNTUK BELI MONOPOLY GAME OF THRONES BOARD GAME DI BLIBLI.COM
Rio
Latest posts by Rio (see all)
- Nyalain Mobil Pake Suara Biar Gak Ketinggalan Jaman - April 13, 2021
- Biar Tetap Bugar Saat Puasa, Ini 5 Rekomendasi Olahraga yang Bisa Kamu Lakukan! - April 9, 2021
- Alesan Gak Napa Ikutan Komunitas MoGe - April 5, 2021